G e r b a n g A t a p S e k o l a h

Tentang Gerbang Atap Sekolah

Gerbang Atap Sekolah adalah Gerakan Membangun Kesadaran ATS dan APS.
Gerakan membangun kesadaran adalah upaya strategis dengan menggerakkan stakeholder untuk melakukan pendekatan kepada masyarakat, anak usia sekolah dan orang tua mereka agar Kembali kesekolah.


Tujuan yang akan dicapai:

  • Berkurangnya anak tidak sekolah dan anak putus sekolah di Kabupaten Wajo (Jangka Pendek)
  • Meningkatnya angka rata rata lama sekolah di Kabupaten Wajo (Jangka Menengah)
  • Tercapainya angka partisipasi sekolah sebesar 100 persen di Kabupaten Wajo (Jangka Panjang)

Gerakan membangun kesadaran anak tidak sekolah dan anak putus sekolah agar termotivasi masuk sekolah masuk sekolah melalui gerakan inovasi yaitu KATA SI RAMLAH DAN KASMA (Gerakan pencatatan dan survei, gerakan kembali ke selolah dan gerakan sekolah Ramah Anak).